AGROKLIMATOLOGI
EVAPOTRANSPIRASI
EVAPOTRANSPIRASI adalah
penggabungan dari evaporasi dan transpirasi yang dijadikan satu, awal mulanya
ketika penelitian di lapangan karena sulit melihat penguapan yang terjadi di
bumi.
Proses-proses yang
terjadi dalam Siklus Hidrologi :
- · Plant Uptake: Serapan air dari tanah melalui bulu-bulu akar tanaman dan di alirkan air ketanaman. ketika transpirasi semakin tinggi maka semakin tinggi penyerapan.
Percabangan
akar yang terjadi :
§ Intraseluler : Akar banyak,relative sempit,akar
pendek,jumlah sedikit
§ Ekstraseluler
: Akar panjang,akar sedikit,akar panjang,dan jauh
- · Transpirasi : Penguapan yang terjadi pada tanaman ( air yang masuk kedalam tanaman diserap ke akar lalu menguap). Penguapan ini terjadi di stomata,intisel,kutikula (Pelindung tanaman di atas permukaan tanaman).
- · Evaporasi : Penguapan yang terjadi di permukaan tanah dan air oleh pemanasan lingkungan karena adanya hujan (langsung dari tanah dan air)
- · Kondensasi : Proses perubahan uap air menjadi air atau larutan
- · Presipitasi : Dari proses kondensasi ( seperti jatuhnya Hujan,salju atau apapun yang jatuh dari awan
- · Run Off : Wujud apapun yang jatuh kepermukaan tanah terus mengalir kesungai atau danau
- · Infiltrasi : Terjadinya curah hujan yang masuk ke dalam permukaan tanah (cerah tanah) secara vertical atau horizontal
EVAPORASI
Dalam
evaporasi terjadi proses Intersepsi adalah penguapan yang berasal dari air hujan yang berada
pada permukaan daun, ranting, dan batang tanaman.
Laju evaporasi adalah laju neto
antara evaporasi dan kondensasi yang sebanding dengan perbedaan tekanan uap air
dipermukaan air & tekanan uap air di udara di atasnya.
Perbedaan antara Transpirasi dan Evaporasi:
TRANSPIRASI
Cara pengukuran transpirasi :
1.
Metode Timbang (Phytometer)
: pengukuran dilakukan dengan menimbang tanaman yang ditekan evaporasinya.
Kelemahan : terganggunya perakaran dan terhambatnya aerasi.
2. Metode timbang daun : menimbang beberapa daun pada awal
pengukuran dan beberapa menit setelah penimbangan pertama dengan daun yang
sama. Selisih bobot antara pengukuran pertama dan kedua merupakan nilai
transpirasi
3. Metode gasometri : penutupan tanaman dengan bahan transparan
kemudian di ukur kelembabannya. Transpirasi diukur dengan menghitung selisih
kelembaban yang masuk dan keluar.
Faktor yang
mempengaruhi Transpirasi:
Universitas Trilogi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar